CJ Group memiliki filosofi pendiri “Berkontribusi terhadap perekonomian Nasional”,berdasar dari filosofi ini, CJ Indonesia telah melaksanakan beberapa program sosial kemasyarakatan dalam berbagai bidang, diantaranya bidang pemberdayaan masyarakat, Infrastruktur, Pendidikan, Lingkungan, Keagamaan, Olahraga & Seni Budaya, Keagamaan, Kesehatan, Bantuan Bencana alam dan kegiatan Philantrophy. CJ Indonesia juga mendukung usaha kecil dan menengah dalam menciptakan manfaat bersama, meningkatakan daya saing dan kesejahteraan melalui beberapa kegiatan CSV Creating Share Value dalam bentuk program OVOP (One Village One Product).