Sebagai perusahaan pertama yang berdiri pada tahun 1991, PT Dutalestari Sentratama merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang perdagangan umum, distributor dan pemberian jasa dengan jaringan yang luas di Indonesia. Bermula dari perusahaan kecil kini menjadi perusahaan distribusi besar dengan lebih dari 35 cabang distribusi yang berfokus pada pulau Jawa dan Bali.