ºÚÁÏÍø¹ÙÍø

RSIA Aisyiyah Klaten
RSIA Aisyiyah Klaten
Hospital
Medical & health

  • people 0 Followers
  • This account hasn't inserted any website & social media yet
    General Information

    Pada tahun 1965, berangkat dari keprihatinan terhadap kesulitan masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan, khususnya pelayanan bersalin dan perawatan bayi/anak, Pengurus Daerah Aisyiyah (PDA) mendirikan rumah bersalin (RB). Ternyata, penerimaan masyarakat terhadap RB yang didirikan cukup besar, terbukti dengan banyaknya pasien yang berkunjung meskipun lokasi RB berada di tengah perkampungan. Tahun 1975, dengan pertimbangan pengembangan, RB yang berlokasi di tengah perkampungan, dipindahkan lokasinya ke tempat yang lebih strategis dan lebih luas tanahnya. Saat itu, Pengurus Muhammadiyah Daerah (PDM) memberi kesempatan untuk memakai tanah yang dimilikinya, di jalan Pramuka No. 8. Berkat ridlo Allah SWT, lokasi yang awalnya seluas 835 m2 dapat berkembang menjadi 2043 m2. Dan karena keyakinan dan kegigihan pengurus RB beserta kepercayaan dan tuntutan masyarakat akan pelayanan yang lebih paripurna, pada tanggal 10 Juli 1999 berubah status menjadi RS Khusus Ibu dan Anak Aisyiyah Klaten (RSIA Aisyiyah). Pada Akhir tahun 2000, Departemen Kesehatan melalui surat tertanggal 18 Desember 2000 memperoleh ijin tetap penyelenggaraan RS dengan nomor YM. 02. 04. 2. 2. 5142 sehingga RSIA Aisyiyah Klaten berhak memperoleh No. Kode RS 33 10 05 2. Dengan adanya ijin tetap penyelenggaraan, RSIA ‘Aisyiyah Klaten dituntut untuk semakin meningkatkan pengelolaan, meningkatkan fasilitas RS sesuai dengan standar yang ditetapkan. Salah satu keunggulan yang ingin dicapai oleh RSIA ‘Aisyiyah Klaten adalah agar dimasa yang akan datang dapat menjadi pusat rujukan pelayanan kesehatan ibu dan anak. Hal itu mengingat, khususnya dalam organisasi Aisyiyah telah terdapat sarana kesehatan berupa rumah bersalin di tingkat cabang/kecamatan yang saat ini berjumlah 10 buah (dari 26 Kecamatan yang ada). Dan apabila memungkinkan, RSIA ‘Aisyiyah dapat mengembangkan satelit berupa RB di seluruh cabang yang ada, sehingga tidak saja bermanfaat secara signifikan bagi masyarakat, tetapi juga bermanfaat bagi organisasi, khususnya dalam gerak da’wahnya di bidang pelayanan kesehatan masyarakat.

    business
    Business Type Others
    phone
    Phone Number 0272 320 566
    location_city
    Facility
    Data not Available
    email
    schedule
    Working Hour Monday: Open (24 Hours) Tuesday: Open (24 Hours) Wednesday: Open (24 Hours) Thursday: Open (24 Hours) Friday: Open (24 Hours) Saturday: Open (24 Hours) Sunday: Open (24 Hours)
    payment
    Payment Method Data not Available
    place
    Address Jl. Kh. Hasyim Asari, Srago, Srogo, Mojayan, Kec. Klaten Tengah, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah 57416 City Klaten State/Province Central Java Country Indonesia
    people
    Number of Team Data not Available